
Motif Garuda dan Edelweiss! Jersey Tandang Baru Timnas Indonesia panen pujian
navigasinews-online.preview-domain.com, Jakarta – Erspo, selaku apparel Timnas Indonesia, akhirnya resmi meluncurkan jersey tandang baru Timnas Indonesia pada hari Senin (3/2/2024). Seperti yang sudah diprediksi sebelumnya, warna putih mendominasi jersey ini, baik untuk atasan maupun celana. Namun, Erspo mencoba memberikan sentuhan berbeda dengan menambahkan motif abu-abu di bagian pundak hingga lengan. Motif ini cukup menarik dan…